Teori & Praktik Perdagangan Internasional

  • Main
  • Teori & Praktik Perdagangan...

Teori & Praktik Perdagangan Internasional

Agus Wibowo
0 / 4.0
0 comments
이 책이 얼마나 마음에 드셨습니까?
파일의 품질이 어떻습니까?
책의 품질을 평가하시려면 책을 다운로드하시기 바랍니다
다운로드된 파일들의 품질이 어떻습니까?
Buku ini adalah upaya penulis untuk memberikan kerangka analitis terkini dan mudah dipahami untuk menjelaskan peristiwa terkini dan membawa kegembiraan ekonomi internasional ke dalam kelas. Dalam menganalisis sisi riil dan moneter dari permasalahan ini, pendekatan yang digunakan adalah membangun, selangkah demi selangkah, sebuah kerangka sederhana dan terpadu untuk mengkomunikasikan wawasan tradisional serta temuan dan pendekatan terbaru. Untuk membantu siswa memahami dan mempertahankan logika yang mendasari ekonomi internasional, kami memotivasi pengembangan teoritis pada setiap tahap dengan data terkait dan pertanyaan kebijakan.

Buku ini terdiri dari 12 bab. Pada Bab 1, penulis menjelaskan secara rinci bagaimana buku ini membahas tema-tema utama ekonomi internasional. Dalam Bab 2 kita aakan terlebih dahulu membahas penelitian teoritis dan empirirs dengan memamparkan model gravitasi perdagangan. Pada Bab 3 kita mulai dengan pengenalan umum konsep keunggulan komparatif dan kemudian mengembangkan model spesifik tentang bagaimana keunggulan komparatif menentukan pola perdagangan internasional.

Bab 4, penulis menekankan dampak perdagangan terhadap distribusi pendapatan sebagai faktor politik utama di balik pembatasan perdagangan bebas. Dalam Bab 5 mengenai sumber daya dan perdagangan. Selanjutnya pada Bab 6, Model Perdagangan Standar membahas beberapa bukti terbaru yang menunjukkan bahwa keuntungan dari perdagangan memiliki bias yang memihak masyarakat miskin karena konsumen dengan pendapatan yang relatif lebih rendah cenderung mengonsumsi barang-barang yang memiliki bagian pendapatan yang lebih besar diperdagangkan. Dalam Bab 7, penulis Kembali ke garis depan penelitian dengan menjelaskan bagaimana peningkatan keuntungan dan diferensiasi produk mempengaruhi perdagangan dan kesejahteraan. Bab 8, Perusahaan dalam Perekonomian Global; Keputusan Ekspor, Pengalihdayaan, dan Perusahaan Multinasional. dst...

년:
2024
출판사:
Yayasan Prima Agus Teknik
언어:
indonesian
페이지:
341
ISBN 10:
6238120789
ISBN 13:
9786238120789
파일:
PDF, 3.54 MB
IPFS:
CID , CID Blake2b
indonesian, 2024
온라인으로 읽기
로의 변환이 실행 중입니다
로의 변환이 실패되었습니다

주로 사용되는 용어